BIDANG INDUSTRI DAN ORGANISASI
A. Asesmen Karyawan
1. Rekrutmen/ Seleksi Calon Karyawan
2. Promosi Jabatan
3. Mutasi
4. Seleksi Tugas Belajar
5. Seleksi Beasiswa Karyawan
B. Konsultasi Karyawan yang Bermasalah
BIDANG PENDIDIKAN
A. Tes
1. Seleksi Masuk Siswa/ Mahasiswa Baru (TK, SD, SMP, SMA, Akademi/ Perguruan Tinggi/ Universitas) secara klasikal
2. Tes Inteligensi secara Individual dan Klasikal
3. Tes Minat Bakat secara Individual dan Klasikal
4. Tes Kematangan Sekolah secara Individual dan Klasikal
5. Tes Screening Anak-anak Berkebutuhan Khusus secara Individual
B. Konsultasi Pendidikan
C. Seminar Pendidikan Anak dan Remaja
D. Pelatihan
BIDANG PSIKOLOGI ANAK DAN REMAJA
1. Tes Individual (Tes Inteligensi, Minat Bakat, Diagnosis Anak-anak Berkebutuhan Khusus, Tes Kematangan Sekolah)
2. Konsultasi Individual (Perkembangan Anak dan Remaja, Masalah yang terkait pada anak dan remaja (konsep diri, bullying, friendship, depresi, dan lainnya), Gangguan Perkembangan Anak dan Remaja)
3. Seminar Perkembangan Anak dan Remaja
4. Pelatihan